- Lock Out Tag Out
- Safety Padlock
-
- Respiratory Protection (218)
- Hearing Protection (173)
- Fall Protection (412)
- Hand Protection (618)
- Eyewash (83)
- Safety Shoes (131)
- Body Protection (39)
- Emergency Glass Box (3)
- Eye Protection (438)
- Safety Road (43)
- Spill Control And Containment Spill Pallet (120)
- Head Protection (160)
- Face Protection (Pelindung Wajah) (47)
- Safety Cabinet (45)
- Safety Vest (Rompi) (24)
- Rain Suit (Jas Hujan) (10)
- Fire Protection (Pelindung Api) (15)
- SCBA Breathing Apparatus (17)
- Safety Container (71)
- Safety Walk (15)
- Back Support (13)
- Fire Blanket (11)
- Matting (65)
- Traffic Safety And Security Divison (15)
- Coverall (98)
-
- Adjustable Wrenches (274)
- Jack And Stands (26)
- Hammer (249)
- Crimping Tool (105)
- Pipe Tool (89)
- Layout Tool (158)
- Shears And Snips (18)
- Bolt And Cable Cutters (17)
- Tool Boxes (70)
- Roller Cabinets And Tool Chests (82)
- Tool Kits (71)
- Hexagon Keys (67)
- Insulated Service Tools (56)
- Knives (66)
- Saw Frames (31)
- Torque Wrenches (209)
- Socket (139)
- Screwdriver (66)
- Pliers And Grips (75)
- Battery And Electrical System Tool (16)
- Body Repair (34)
- Braking System Tool (10)
- Compression And Tester Tool (15)
- Inspection And Timng Light (7)
- Nut Spliter (6)
- Oil Filter And Sump Tool (4)
- Part Washer (2)
- Puller And Separator (33)
- Roadside Assistance (4)
- Tyre Care (8)
- Special Tool (22)
- Cold Chisels And Pry Bars (87)
- Plastering And Brick Tool (19)
- Cable Ties And Wire Stripping Tool (61)
- Soldering Tool (37)
- Engineer Hand Tool (310)
- Garden And Water Tool (48)
- Hammer Shaft And File Handle (26)
- Decorating Tool (99)
- Drill (27)
- Spanner (101)
- Jerry Can (15)
- Riveting Tool (20)
- Bench Vice (52)
- Scissor (34)
-
- Hand Cleaner (Pembersih Tangan) (72)
- Cleaner (42)
- Degreaser Cleaner (10)
- Lubricant Anti Seize (45)
- Grease Cleaner (2)
- Contact Cleaner (11)
- Rush Cleaner (1)
- Brake Cleaner (4)
- Electronic Cleaner (4)
- Battery Cleaner (2)
- Corrosion Inhibitor (3)
- Food Grade (8)
- Sealant (43)
- Gasketing (18)
- Threadlocker (20)
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Safety Padlock
Jual Safety Padlock Master Lock, American Lock dan Brady
PT. KALSA Triapsara Utama adalah Distributor Resmi Safety Padlock Master Lock, American Lock dan Brady, Matlock, Panduit, Catu. Ada beberapa jenis safety padlock diantaranya Zenex, Thermoplastik, Alumunium dan Steel Safety Padlock. Setiap jenis safety padlock (gembok safety/ gembok keamanan) ini dilengkapi dengan Label "Danger" dan "Property of" agar mudah diketahui dan dimonitor ketika proses maintenance mesin industri. Pada jenis Zenex Safety Padlock, material Zenex dapat memberikan daya tahan yang tinggi, tahan terhadap korosi dan tahan dari berbagai berbagai kondisi cuaca.
American Lock A1166CLR Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1166BRN Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1166BLU Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1166BLK Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1165YLW Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1165RED Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1165PRP Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1165ORJ Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1165GRN Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
American Lock A1165CLR Safety Lockout PadlockSpecifications :1. Body width 1-1/2” (38 mm)2. Body thickness 3/4” (19 mm)3. Shackle diameter 1/4 “ (6...
Supplier Safety Padlock Untuk Industri & Berstandar Safety OSHA
Safety padlock atau gembok safety ini dirancang khusus untuk kebutuhan industri. Gembok safety ini dapat digunakan untuk mengunci Lockout Station. Type safety padlock yang umum digunakan diantaranya 410, 406, 1106, dan 6835. Dengan berbagai pilihan warna yaitu red, yellow, green, blue, teal, purple, orange, dll. Semua jenis Safety Padlock mengacu pada standar safety OSHA. Sehingga produk ini bisa diaplikasikan di seluruh jenis industri seperti Oil dan Gas, Energy/Power Plant, Mining, Heavy Equipment, Manufaktur, Otomotif, Pharmacy dan Food and Beverage.
Distributor Safety Padlock pada Sistem LOTO (Lock Out Tag Out)
Safety Padlock merupakan gembok safety yang menjadi salah satu bagian penting dalam sistem LOTO. Safety Padlock bertujuan sebagai pengunci pada sistem Lock Out Tag Out. Lock Out Tag Out adalah sistem mengendalikan bahaya energi. Penerapan sistem LOTO mencegah terjadinya kecelakaan kerja atau kematian kerja. Safety Padlock merupakan gembok safety yang menjadi salah satu bagian penting dalam sistem LOTO. Safety Padlock bertujuan sebagai pengunci pada sistem Lock Out Tag Out. Lock Out Tag Out adalah sistem mengendalikan bahaya energi. Penerapan sistem LOTO mencegah terjadinya kecelakaan kerja atau kematian kerja. Potensi bahaya di area kerja bisa dihindari dengan menggunakan prosedur keamanan Lock Out Tag Out (LOTO).
Aplikasi Safety Padlock dapat digunakan pada saat:
- Safety padlock digunakan ketika dilakukan service / pemeliharaan pada mesin atau sekitar mesin, yang mana bisa saja kecelakan kerja dapat terjadi akibat start up mesin yang tidak terduga atau lepasnya energi yang masih tersimpan
- Safety padlock digunakan ketika mesin atau alat baru sedang diinstal
- Safety padlock digunakan saat pengaman atau alat keselamatan lainnya harus dipindahkan
- Safety padlock digunakan saat pekerja harus meletakkan sebagian atau seluruh tubuhnya di mesin di mana hal itu bisa terjepit oleh mesin yang begerak.
Safety Padlock terbagi menjadi beberapa jenis diantaranya electrical switch lock, electric plug lock, valve lock, wire lock dan lainnya. Safety Padlock memiliki banyak pilihan warna seperti merah, kuning, hijau, biru, hitam, teal, ungu dan orange. Perbedaan warna berguna untuk membantu membedakan departemen yang menggunakan LOTO seperti team EHS, maintenance, production dan engineering.